KUMPULAN RINGKASAN KHOTBAH ANEKA TEMA

Disarikan dari berbagai sumber

Minggu, 27 September 2015

ADAKAH IMAM DALAM RUMAH TANGGA?

Memahami Pria dan Wanita dimata Allah 1 Kor 11:3 "Tetapi aku mau, supaya kamu mengetahui hal ini, yaitu, kepala dari tiap-tiap laki-laki ialah Kristus, kepala dari perempuan ialah laki-laki, dan kepala dari Kristus ialah Allah". Pria dan wanita SAMA secara MARTABAT/SUBSTANSI. Pria tidak lebih SUPERIOR dari Wanita Apa arti "KEPALA"? Bahasa Yunani " KEPHALE" artinya: Penopang, Pengelola, Sumber JADI PRIA ADALAH SUMBER Jika sumber rusak, maka rusaklah seluruh penerima sumbernya. Sebelum menjadi KEPALA seorang pria harus menjadi IMAM 1 Tim 2:8 "...

Sabtu, 26 September 2015

BERIBADAH DENGAN SUNGGUH-SUNGGUH

Ayat Pokok:  " Aku bersukacita, ketika dikatakan orang kepadaku" Mari kita pergi ke rumah TUHAN" Mazm 122:1 Pendahuluan Daud ada salah satu orang ynng dicatat dalam Alkitab sebagai seorang yang berkenan di hati Tuhan. Daud adalah salah satu tokoh dalam Alkitab yang memiliki kehidupan yang luar biasa. Mengapa demikian? Apa rahasianya? Jawabannya karena Daud memiliki keintiman dengan Tuhan. Ia selalu memiliki kerinduan untuk dekat dengan Tuhan ( Mazm 34:2, Mazm 84:11). Daud juga adalah seorang yang cepat menyadari kesalahannya dan...

Kamis, 10 September 2015

SEANDAINYA TUHAN BELUM MENOLONG KITA

Ayat Pokok: 2 Kor 12:7-10 Pendahuluan Jawaban Tuhan atas doa/permohonan kita yaitu: YA, TIDAK, NANTI/BELUM SEKARANG Pengakuan Paulus, "Aku diberi suatu duri  di dalam dagingku" (duri bagi dagingku- 2 Kor 12:7). Artinya "sakit berkala", yang menghalangi pelayanan Paulus. Gal 4:13"Kamu tahu bahwa  aku pertama kali  telah memberitakan Injil kepadamu oleh karena  aku sakit pada tubuhku". Dalam pemahaman kuno, sakit-penyakit sumbernya Iblis. Contoh: Ayub ( Ayub 2:5; 1Kor 5:5). Sumber: Http://bpdgsjabanten1.blogspot....

Selasa, 08 September 2015

KEJUJURAN VS KETIDAKJUJURAN

Ayat Pokok: "Berkat orang jujur memperkembangkan kota, tetapi mulut orang fasik meruntuhkannya (Amsal 11:11) Seorang penyair Romawi abad pertama, Juneval pernah berkata: "Kejujuran dipuji-puji, meskipun yang berkata jujur akan mati kelaparan". Kejujuran dipuji oleh setiap orang, oleh karena kejujuran merupakan kebajikan. Mengapa kejujuran merupakan kebajikan, dan darimana datangnya kejujuran? Ide tentang kejujuran datangnya dari Tuhan. Kejujuran adalah sifat Tuhan.  Kejujuran adalah sifat Tuhan. Tuhan adalah kebenaran, dan apa yang...

Senin, 07 September 2015

JUJURLAH PADAKU

Ayat Pokok: "Ada seorang laki-laki di tanah Us bernama Ayub; orang itu saleh dan jujur;ia takut akan Tuhan dan menjauhi kejahatan". (Ayub 1:1) Anak muda, pernahkah kalian mendengar syair lagu yang dinyanyikan oleh grup band Radja:"Jujurlah padaku, bila kau tak lagi cinta. Tinggalkan aku, bila tak mungkin bersama.Jauhi diriku, Lupakanlah aku. O...Ho..o". Lagi ini mengisahkan tentang permintaan agar kekasihnya selalu jujur kepadanya. Bukankah ini juga permintaan kita senantiasa? Kita ingin agar orang lain, terlebih teman-teman, dan sahabat-sahabat...

NAMA-NAMA ALLAH

Nama Jehovah atau lebih tepat lagi Yahovah digabungkan dengan beberapa gelar yang mengikuti dibelakang. Berikut ini beberapa yang muncul dalam Alkitab sesuai urutan kemunculan dalam Alkitab * Jehovah Jireh : Jehovah melihat atau menyediakan ( Kejadian 22:14) * Jehovah Ropheka: Jehovah yang menyembuhkan aku (Kel 15:26) * Jehovah-Nissi: Jehovah panji-panjiku ( Kel 17:15) * Jehovah Mekaddishkem:Jehovah yang menyucikan kamu ( Kel 31:13, Imamat20:8, 21:8, 22:32, Yehezkiel 20:12) * Jehovah-Shalom : Jehovah yang mengutus keselamatan/kedamaian ( Hak 6:24) *...

BIARKAN TUHAN YANG ATUR

Ayat Pokok: I Samuel 17:45 Pendahuluan Salah  nama Tuhan adalah Tuhan semesta alam atau Yehova Zebaoth. Artinya: - Tuhan sebagai penguasa          - Tuhan sebagai pengatur          - Tuhan sebagai yang yang bertanggungjawab atas segala sesuatu Bahasa Jawa: Allah Kang maha Kuasa Tertulis dalam Alkitab sebanyak 250 kali. Ini membuktikan kepada kita bahwa segala sesuatu ada dalam kendali Tuhan. Artinya kalau Tuhan, tidak menghendaki, tidak ada yang bisa...